Pengertian Atau Defenisi Kata Cinta. Berdasarkan suku katanya maka kata cinta berasal dari dua suku kata, yaitu "kata" dan "cinta". "Kata" berarti suatu unit dari suatu bahasa yang mengandung arti dan terdiri dari satu atau lebih morfem. Sedangkan "Cinta" adalah cinta adalah bentuk emosi kesukaan terhadap sesuatu yang sifatnya lebih halus dan dalam. Jadi secara harafiah kata cinta dapat di artikan sebagai suatu kata yang memiliki arti yang lembut yang di tujukan untuk orang yang di sayangi. Kata cinta sering di ungkapkan untuk menyampaikan rasa kasih sayang kepada orang yang di cintai.
Di Internet di temukan beberapa sumber dengan pengertian kata cinta yang berbeda seperti berikut ini :
- Kata Cinta adalah sebuah "kata" untuk meng-komunikasikan suatu kesukaan, cinta yang murni dan abadi hanya milik Tuhan, karena hanya Tuhan yang memiliki kesempurnaan .
- Kata Cinta adalah sebuah perasaan yang diberikan oleh Tuhan pada sepasang manusia untuk saling…. (saling mencintai, saling memiliki, saling memenuhi, saling pengertian dll).
- Kata Cinta adalah memberikan kasih sayang bukannya rantai.
- Kata Cinta itu perasaan seseorang terhadap lawan jenisnya karena ketertarikan terhadap sesuatu yang dimiliki oleh lawan jenisnya (misalnya sifat, wajah dan lain lain).
- Kata Cinta adalah perasaan hangat yang mampu membuat kita menyadari betapa berharganya kita, dan adanya seseorang yang begitu berharga untuk kita lindungi.
Demikian informasi tentang pengertian atau defenisi kata cinta, semoga bermanfaat dan dapat membantu.
No comments:
Post a Comment