Monday, March 18, 2013

Cara Membuat Kompos Balok

Cara Membuat Kompos Balok. Kompos balok adalah kompos yang berbebtuk seperti balok atau batu bata. Bentuk ini diperoleh dengan membuat alat cetakan yang dapat mengepress kompos sehingga memiliki bentuk seperti balok.

Jenis - jenis kompos :
1. Kompos curah
2. Kompos cair
3. Kompos granular
4. Kompos balok

Bahan - bahan yang di butuhkan :
1. kotoran sapi/kompos curah
2. karung
3. air

Alat yang di butuhkan untuk membuat kompos balok adalah alat pengepress yang dapat dibuat seperti alat pengepress batu bata atau batako.

Cara pembuatan kompos balok :
Kotoran yang baru dipanen (kondisi masih basah), dicetak menggunakan alat pres manual sederhana atau dengan menggunakan mesin pres batako. Cetakan kompos blok berukuran p = 20 x l = 12 atau 6 x t = 5 cm.

Demikian informasi tentang cara pembuatan kompos balok, semoga membantu. Dan jangan lupa untuk membaca artikel pembuatan kompos di blog ini.

No comments:

Post a Comment

Jika kamu suka dengan artikel blog ini silahkan berlangganan lewat Email secara gratis, silahkan masukkan email kamu dan klik LANGGANAN:

Delivered by FeedBurner